Belajar Menjahit, Kursus Menjahit, Pola Baju, Cara Membuat Baju, Cara Membuat Pola Baju, Cara Menjahit Baju, Cara Menjahit Baju Anak, Pola Baju Anak, Pola Baju Wanita, Pola Baju Kerja, Pola Baju Dinas, Tutorial Menjahit, Cara Memperbaiki Mesin Jahit, Panduan Permak Pakaian, Kursus Jahit, Bikin Baju Sendiri

♡Workwear Style

Workwear adalah pakaian yang dikenakan untuk bekerja, terutama pekerjaan yang melibatkan kerja manual dan lapangan. Seringkali mereka yang bekerja dalam industri perdagangan memilih untuk mengenakan workwear untuk memberikan ketahanan dan keamanan. 

Industri pakaian workwear sedang tumbuh dan konsumen hari ini memiliki banyak pilihan brand dan retail. Jaringan yang telah membuat komitmen pada industri ini melaporkan keuntungan bisnis pakaian workwear pria meningkat dari yang asalnya 6% menjadi 8%.





Workwear belum begitu banyak menjadi gerakan mode tetapi lebih merupakan cara hidup, ada ratusan blog yang didedikasikan untuk workwear dan kehidupan luar. Sementara butik pakaian dan orang-orang yang berkecimpung dalam industri mode banyak yang menanam saham dalam koleksi workwear. Contoh banyak situs web yang men-display merek seperti Tellason,  Edwin and Mister Freedom, yang semuanya identik dengan gerakan workwear.


Tampaknya agak ironis bahwa pakaian era 1800-1900 ini kini telah menjadi pernyataan  modern .
Workwear adalah tentang rincian, tentang kualitas dan pengerjaan. Adalah tentang finishing pada ujung jeans , tentang jahitan pada kerah atau manset, tentang pakaian yang dibangun untuk bertahan lama. Pemakai workwear memakainya hampir seperti lencana kehormatan.

Workwear bahkan kini telah menjadi gaya modis bagi masyarakat urban meskipun mereka bukan pekerja lapangan. Orang-orang di kedai, cafe yang sebatas melakukan kegiatan hang-out kini berlomba-lomba memakai fashion jenis ini. Kemeja denim, Jeans, Sepatu boots adalah item-item yang identik dengan fashion jenis ini.







Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : ♡Workwear Style